Cara Instal Plugin SEO di Wordpress

Tutorial Wordpress - Searcah engine optimization atau yang lebih di kenal dengan sebutan SEO,SEO itu sendiri proses meningkatkan pengunjung blog atau website kita di mesin pencarian dengan kata kunci yang kita targetkan,pasti kalian penah melihat atau sering mengunjungi situs-situs yang berada di posisi yang paling atas di mesin pencari,kalau situs kita berada di posisi paling atas secara otomatis trafik blog atau website kita semakin banyak.

Searcah engine optimization juga bisa untuk mentargetkan berbagai jenis pencarian termasuk juga pencaroian gambar sekalipun,kalau sahabat Bealajar Blogger ingin memasang plugin Seo pada blog Wordpress kesayangannya,silahkan ikuti langkah di bawah ini :

  1. Anda login terlebih dahulu ke account wordpress hosting anda
  2. Setelah masuk ke account wordpress hosting anda,anda pilih menu plugin pada bagian sisi kiri,kemudian anda pilih menu add new



  3. Setelah itu akan terlihat kolom pencarian,anda ketikan saja All in One SEO Pack, pada bagian kolom pencarian


  4. Setelah melakukan pencarian,anda akan di hadapi banyak pilihan plugin,diantaranya plugin All in One SEO Pack,lalu anda pilih plugin All in One SEO Pack dan pilih instal now


  5. Setelah melakukan instal now,maka akan muncul sebuah pertanyaan “Are you sure you want to install this plugin?” lalu anda klik saja OK
  6. Sekarang anda tunggu beberapa menit saja untuk menyelesaikan proses instal plugin All in One SEO Pack
  7. Setelah proses instalasi selesai,anda klik active plugin


  8. Selesain
Setelah plugin All in One SEO Pack udah selesai,sekarang blog Wordpress anda sudah siap digunakan dan siap bersaing dengan blog-blog yang lainnya.

Selamat mencoba dan sukses selalu.........!
0 Komentar untuk "Cara Instal Plugin SEO di Wordpress"